Pengabdian Kepada Masyarakat

INTRODUKSI DAN PENDAMPINGAN PENGEMASAN, LABELLING DAN PEMASARAN SECARA DIGITAL (ON LINE) PENGRAJIN KRUPUK PARU DESA PALENGAAN PAMEKASAN

  • IR. JOKO PURDIYANTO, MP.  2022  PETERNAKAN

Pemanfaatan hasil samping paru diolah menjadi krupuk paru banyak dilakukan oleh para pengrajin krupuk paru di Pamekasan salah satunya di Desa Ras Beras Kecamatan Palengaan Kabupaten Pamekasan. Produk telah dipasarkan dengan kondisi kemasan tanpa label dengan teknik pemasaran konve ...

read more

Desa Tangguh Penyakit Mulut Dan Kuku (PMK) Berbasis Peternakan Rakyat

  • Dr. Ir. Moh. Zali, S.Pt., M.Agr., IPM  2022  PETERNAKAN

Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) di desa Bukek kondisi mengkwatirkan mengingat desa Bukek merupakan daerah strategis distribusi ternak antar daerah di kecamatan Tlanakan. Perlunya penanganan sejakdini dalam pencegahan penyebaran dan pengobatan ternak sakit. Luaran pengabdian ini diharapakan ada peningk ...

read more

Digitalisasi 4.0 Sebagai Strategi Komunikasi Pemasaran Pada Peternak Kambing Di Dusun Solot Kabupaten Pamekasan

  • CEPRYANA SATHALICA WIDYANANDA, SP., MM.  2023  AGRIBISNIS

Peternakan memiliki peran penting dan merupakan bagian dari pertanian dimana mencakup usaha baik itu pengelolaan sarana produksi, budidaya, prosesing atau penanganan dalam masa pemeliharaan, penanganan pasca panen serta pemasaran [1]. Tidak hanya terbatas pada pemeliharaan, peternakan merupakan sebu ...

read more

Peningkatan Pengetahuan Masyarakat Poto'an Daya Kecamatan Palengaan Kabupaten Pamekasan Tentang Pakan Tambahan “Kue Sapi Untuk Ternak Ruminansia

  • Dr. Ir. RISZQINA, M.P.  2023  PETERNAKAN

Program Pengabdian pada Masyarakat (PPM) Dosen Fakultas Pertanian UNIRA berkolaborasi dengan Perpustakaan Desa Rumah Cahaya (PERPUSDESRC) Desa Poto'an Daya, Kecamatan Palengngaan, Kabupaten Pamekasan untuk meningkatkan produksi ternak ruminansia di desa tersebut, maka perlu adanya peningkatan penget ...

read more